Memahami rumus cell absolute, semi absolute dan relative
Dalam penulisan rumus pada ms.word, ada yang disebut rumus cell absolute dan relative.
Absolute artinya tetap
Relative artinya berubah ubah
Penulisan rumus cell absolute di dahului dengan tanda dollar($).
Contoh rumus cell absolute : $A$1, $B$1
Contoh rumus cell semi absolute: $A1, A$1
Penulisan rumus cell absolute digunakan untuk mengatur apakah jika rumus itu di copy cell yang dihitung tetap atau berubah sesuai tempat baru yang diberi rumus.
saya memiliki rumus cell di C10:
=$A$1 cell A1 tetap bila do copy ke cell lain
=$A1 Kolom A tetap tetapi baris 1 berubah bila do copy ke cell lain
=A$1 kolom A berubah namun baris 1 tetap bila do copy ke cell lain
=A1 cell A1 berubah bila do copy ke cell lain
bila di copy ke cel di bawahnya, maka rumus cell C10 diatas secara berurutan :
=$A$1
=$A2
=A$1
=A2
bila di copy ke kolom di kanannya maka rumus cell C10 dia atas secara berurutan :
=$A$1
=$A1
=B$1
=B1
bila di copy ke bagian bawah kanannya, maka rumus cell C10 di atas secara berurutan :
= $A$1
=$A2
=B$1
=B2
bagaimana? kamu sudah paham ?
biar lebih paham pahami contohnya, tapi di postingan berikutnya....
semoga bermanfaat....
bila di copy ke cel di bawahnya, maka rumus cell C10 diatas secara berurutan :
=$A$1
=$A2
=A$1
=A2
bila di copy ke kolom di kanannya maka rumus cell C10 dia atas secara berurutan :
=$A$1
=$A1
=B$1
=B1
bila di copy ke bagian bawah kanannya, maka rumus cell C10 di atas secara berurutan :
= $A$1
=$A2
=B$1
=B2
bagaimana? kamu sudah paham ?
biar lebih paham pahami contohnya, tapi di postingan berikutnya....
semoga bermanfaat....
No comments:
Post a Comment